Artikel
Walikota Yogya Lantik Dewan Pengawasan PD Jogjatama Vishesha
Walikota Yogyakarta Haryadi Suyuti melantik dan mengambil sumpah dari Dewan Pengawas Perusahaan Daerah (PD) Jogjatama Vishesha masa jabatan 2021-2025. Dewan Pengawas yang dilantik adalah Kris Sarjono Sutejo selaku Asisten Administrasi Umum Sekretariat Daerah Kota Yogyakarta. Diharapkan dewan pengawas baru dapat mendorong peningkatan kinerja dan pelayanan XT Square sebagai usaha yang Read more…